Aturan Baru Google, Data Milik Akun yang Tak Aktif Akan Dihapus

- Penulis

Sabtu, 19 Desember 2020 - 10:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Google merilis aturan baru yang berisi ketentuan penghapusan data-data milik akun yang tercatat tidak aktif selama jangka waktu tertentu. (Foto: unsplash.com)

Google merilis aturan baru yang berisi ketentuan penghapusan data-data milik akun yang tercatat tidak aktif selama jangka waktu tertentu. (Foto: unsplash.com)

RariaMedia.com – Google baru saja merilis aturan baru mengenai penggunaan layanan yang mereka sediakan. Dalam aturan baru tersebut, Google akan menghapus data dari akun yang diketahui tidak aktif.

Seperti dikutip dari Liputan6.com, Jumat (18/12/2020), peraturan tersebut diketahui dari laman Google Help beberapa waktu lalu. Akun yang tercatat tidak aktif selama dua tahun akan dihapus data-datanya oleh Google.

Baca Juga :  Ribuan Orang Menyemarakkan Angan Melalui Acara BKUI19

Menurut Google, langkah ini diambil untuk membersihkan kapasitas penyimpanan mereka sehingga dapat meningkatkan pelayanan. Penghapusan data ini meliputi beberapa layanan seperti Drive, Docs, Sheets, Slides, Gmail, Photos, dan beberapa layanan lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan
Menkominfo Sebut Masyarakat Tidak Perlu Jaringan yang Cepat untuk Menonton Youtube
Seorang Pria di Korea Selatan Tewas Terbunuh Robot karena Dikira Kardus
Yogyakarta Darurat Sampah, KKN-PPM UGM Lakukan Edukasi Pembuatan Eco Enzyme
Mahasiswa KKN-PPM UGM Motivasi Anak-anak untuk Berani Ekspresikan Diri Melalui Festival Hari Anak
Hanya Berjarak 200 Meter, Pelajar Ini Dinyatakan Tidak Lolos PPDB SMAN 1 Bogor
Mahasiswa UGM Diduga Tepergok Berbuat Mesum saat KKN
Kembali Bikin Heboh, Nadiem Makarim Segera Luncurkan Marketplace untuk Rekrutmen Guru

Berita Terkait

Selasa, 23 Januari 2024 - 23:27 WIB

Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan

Kamis, 16 November 2023 - 08:49 WIB

Menkominfo Sebut Masyarakat Tidak Perlu Jaringan yang Cepat untuk Menonton Youtube

Minggu, 12 November 2023 - 06:57 WIB

Seorang Pria di Korea Selatan Tewas Terbunuh Robot karena Dikira Kardus

Rabu, 9 Agustus 2023 - 16:52 WIB

Yogyakarta Darurat Sampah, KKN-PPM UGM Lakukan Edukasi Pembuatan Eco Enzyme

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 09:11 WIB

Mahasiswa KKN-PPM UGM Motivasi Anak-anak untuk Berani Ekspresikan Diri Melalui Festival Hari Anak

Senin, 17 Juli 2023 - 09:05 WIB

Hanya Berjarak 200 Meter, Pelajar Ini Dinyatakan Tidak Lolos PPDB SMAN 1 Bogor

Senin, 3 Juli 2023 - 14:08 WIB

Mahasiswa UGM Diduga Tepergok Berbuat Mesum saat KKN

Selasa, 6 Juni 2023 - 11:15 WIB

Kembali Bikin Heboh, Nadiem Makarim Segera Luncurkan Marketplace untuk Rekrutmen Guru

Berita Terbaru

Keberlangsungan konser NCT Dream dan laga Timnas Indonesia melawan Irak dan Filipina di GBK dipertanyakan karena jadwalnya berdekatan.

National News

Konser NCT di GBK Mepet Jadwal Timnas, Siapa yang Ngalah?

Senin, 15 Apr 2024 - 19:07 WIB

X