Dari Anak, Menantu, hingga Sespri Jokowi Dikabarkan Maju di Pilkada 2024

- Penulis

Senin, 1 April 2024 - 09:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Orang terdekat Presiden Jokowi mulai dari anak, menantu, hingga sekretaris pribadinya dikabarkan akan ikut bertarung di Pilkada 2024.

Orang terdekat Presiden Jokowi mulai dari anak, menantu, hingga sekretaris pribadinya dikabarkan akan ikut bertarung di Pilkada 2024.

Sebelumnya, Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) itu juga sempat diisukan maju menjadi calon Wali Kota Depok meski kini diketahui batal.

“Untuk Mas Kaesang, menurut saya beliau sosok figur yang sangat baik. Menurut saya, secara administratif bisa terpenuhi. Saya kira salah satu sosok yang bisa diusung (untuk Gubernur DKI Jakarta) adalah Mas Kaesang,” kata Ketua DPP PSI, William Aditya Sarana, pada Rabu (27/3/2024).

Mengikuti jejak sang suami, nama Erina Gudono pun masuk dalam bursa kandidat calon Bupati Sleman 2024. Nama menantu Jokowi itu muncul atas masukan internal dari Partai Gerindra dengan pertimbangan kader muda yang energik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pertimbangannya (Erina) dari kami, dan kami mempertimbangkan nanti kan siapa tahu masyarakat ‘Oh, ini yang muda, yang energik’,” kata Ketua DPC Partai Gerindra Sleman, HR Sukaptana, pada Sabtu (9/3/2024).

Baca Juga :  Formulir UIPM yang Beri Raffi Ahmad Gelar Viral, Bisa Daftar Doktor Honoris Causa Sendiri

Menantu lain atau suami dari putri kedua Jokowi, Bobby Nasution, juga memberi sinyal akan maju sebagai calon Gubernur Sumatera Utara. Bobby yang kini menjabat sebagai Wali Kota Medan itu mengatakan siap maju jika didukung partai politik.

“Ya, kalau didukung, ya, saya siap,” kata Bobby pada Senin (18/3/2024).

Penulis : Aida Tannisa

Editor : Nisrina Salsabila

Berita Terkait

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi
DPRD Jakarta Usul Kantin Sekolah Dikenakan Retribusi demi Naikkan Pemasukan Daerah
Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?
Mendiktisaintek Tegaskan Penerima LPDP Tak Harus Pulang ke Indonesia
Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina
Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan
Angkat Tema Keadilan, Zarof Ricar Produser Film Sang Pengadil Jadi Tersangka Suap
Warga Jakarta Minta MK Kabulkan Hak Tidak Beragama di Indonesia

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:49 WIB

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi

Sabtu, 23 November 2024 - 10:22 WIB

DPRD Jakarta Usul Kantin Sekolah Dikenakan Retribusi demi Naikkan Pemasukan Daerah

Sabtu, 9 November 2024 - 12:56 WIB

Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?

Rabu, 6 November 2024 - 14:58 WIB

Mendiktisaintek Tegaskan Penerima LPDP Tak Harus Pulang ke Indonesia

Senin, 4 November 2024 - 17:33 WIB

Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina

Berita Terbaru