Film

Dipercaya Menjadi Pengisi Soundtrack Film The Sacred Riana, Ini Harapan Astrid Sartiasari

RariaMedia.com – Setelah lama tidak mengeluarkan single, penyanyi Astrid Sartiasari kini dipercaya kembali mengisi soundtrack di film The Sacred Riana: Beginning.

Ia pun merasa senang lantaran film dan soundtrack-nya mendapatkan respon posotif di beberapa negara.

“Kemarin itu ternyata dari US, Malaysia, itu banyak yang merespons baik film ini. Jadi semoga film ini bisa go internasional,” kata Astrid dalam Press Conferece film tersebut di Senayan, Senin (11/3/19).

Press Conference film The Sacred Riana: Beginning (Foto: RariaMedia)

Pelantun lagu “Terpukau” ini mengaku proses rekaman untuk soundtrack film tersebut berjalan dengan lancar.

Page: 1 2

Ayu Nur Alifah

Recent Posts

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi

RariaMedia.com - Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pajak (DJP) menegaskan rencana kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai…

5 hari ago

DPRD Jakarta Usul Kantin Sekolah Dikenakan Retribusi demi Naikkan Pemasukan Daerah

RariaMedia.com - Wakil Ketua Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jakarta Sutikno mengusulkan kantin di…

5 hari ago

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

RariaMedia.com - Malam Anugerah Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2024 telah diselenggarakan dengan meriah…

7 hari ago

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

RariaMedia.com - LPS Presents the 47th Jazz Goes to Campus (JGTC) sukses digelar di area…

1 minggu ago

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

RariaMedia.com - Anugerah Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2024 kembali menghadirkan penghargaan Piala Antemas…

2 minggu ago

NPURE Healthy Fest 2024: Hadirkan Festival Skincare, Sport, dan Superfood

RariaMedia.com - Setelah sukses dengan Healthy Fest 2023, NPURE akan segera menyelenggarakan Healthy Fest 2024…

2 minggu ago

This website uses cookies.