RariaMedia.com – Menjelang masa akhir jabatannya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan beberapa hal pada sidang terakhir Kabinet Indonesia Maju, salah satunya untuk tidak membuat kebijakan yang dapat merugikan masyarakat.
Sidang yang dilaksanakan di Ibu Kota Negara (IKN) pada Jumat (13/9/2024) itu dihadiri oleh Wakil Presiden Ma’ruf Amin, menteri pertahanan sekaligus presiden terpilih Prabowo Subianto, dan menteri-menteri lainnya.
Melalui sidang itu, Presiden Joko Widodo menyampaikan setidaknya tiga hal penting yang berkaitan dengan persiapan jelang transisi pemerintahan yang akan segera berlangsung Oktober mendatang.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Saya ingin menegaskan beberapa hal. Yang pertama, segera tuntaskan di bulan terakhir ini, program kerja utama yang sudah dimulai serta kendala yang belum terselesaikan,” ujarnya.
Page: 1 2
RariaMedia.com - Setelah sukses dengan Healthy Fest 2023, NPURE akan segera menyelenggarakan Healthy Fest 2024…
RariaMedia.com - Kevin Diks resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah mengucapkan sumpah di Kedutaan…
RariaMedia.com - Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menegaskan bahwa penerima…
RariaMedia.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, resmi menetapkan petinggi Partai Gerindra,…
RariaMedia.com - Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Anggito Abimanyu menyebut adanya potensi penerimaan negara berupa pajak…
RariaMedia.com - ASUS resmi memperkenalkan Zenbook S 14 OLED (UX5406) yang sekaligus menjadi laptop tipis…
This website uses cookies.