KPK Bakal Panggil Kaesang soal Jet Pribadi, Anggota DPR: KPK Jangan Bikin Gaduh

- Penulis

Rabu, 4 September 2024 - 20:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rencana KPK memanggil Kaesang untuk klarifikasi jet pribadi mendapatkan kritik dari anggota DPR RI, Benny K. Harman.

Rencana KPK memanggil Kaesang untuk klarifikasi jet pribadi mendapatkan kritik dari anggota DPR RI, Benny K. Harman.

Diketahui, KPK berencana akan memanggil Kaesang untuk dimintai klarifikasi soal penggunaan jet pribadi yang diduga berjenis Gulfstream G650 saat berkunjung ke Amerika Serikat bersama istrinya, Erina Gudono.

Baca Juga :  Gandeng Label Amerika, Sheryl Sheinafia Rilis Single Want Ur Love

Sebab, biaya sewa jet pribadi dengan jenis tersebut tergolong mahal yaitu berkisar Rp265,8 juta hingga Rp308,8 juta per jamnya.

Hal inilah yang menarik perhatian masyarakat dan KPK karena jet pribadi berpotensi menjadi objek gratifikasi kepada Kaesang yang merupakan anak Joko Widodo yang masih berstatus aktif sebagai presiden serta adik dari Gibran Rakabuming Raka yang sempat menjadi Wali Kota Solo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penulis : Amanda Ramadhani

Editor : Tony Fahrizal

Berita Terkait

Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?
Mendiktisaintek Tegaskan Penerima LPDP Tak Harus Pulang ke Indonesia
Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina
Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan
Angkat Tema Keadilan, Zarof Ricar Produser Film Sang Pengadil Jadi Tersangka Suap
Warga Jakarta Minta MK Kabulkan Hak Tidak Beragama di Indonesia
Prabowo Usul Matematika Diajarkan ke Anak Dimulai sejak TK
Prabowo Batal Penuhi Janji Gibran Bentuk Badan Penerimaan Negara

Berita Terkait

Sabtu, 9 November 2024 - 12:56 WIB

Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?

Rabu, 6 November 2024 - 14:58 WIB

Mendiktisaintek Tegaskan Penerima LPDP Tak Harus Pulang ke Indonesia

Senin, 4 November 2024 - 17:33 WIB

Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina

Jumat, 1 November 2024 - 15:18 WIB

Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 13:56 WIB

Angkat Tema Keadilan, Zarof Ricar Produser Film Sang Pengadil Jadi Tersangka Suap

Berita Terbaru