“Saya jelaskan nih yang pasti pemain diaspora itu mereka itu punya darah Indonesia. Bahkan ada bapak atau ibunya itu orang Indonesia asli kok bisa-bisa mempertanyakan mereka gitu dan kebangsaan mereka,” ungkap Arya dalam unggahan di akun Instagram pribadinya, @arya.m.sinulingga, Kamis (12/9/2024).
Ia pun memastikan proses naturalisasi yang dilakukan telah sesuai aturan yang berlaku di Indonesia dan di FIFA.
“Mereka sudah kita urus sesuai dengan hukum kita, mereka mendapatakan kewarganegaan kemudian mereka juga kita bawa nih ke FIFA untuk pindah federasi dari negara aslanya menjadi federasi Indonesia,” sambungnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Terkait paspor ganda, Arya memastikan seluruh pemain naturalisasi hanya memiliki satu paspor, yaitu paspor Indonesia.
“Yang pasti ketika masuk Indonesia, mereka pakai paspor Indonesia dan ketika keluar mereka juga pakai paspor Indonesia,” tegasnya.
Page: 1 2
RariaMedia.com - Aktris cantik kenamaan Indonesia, Wulan Guritno, kembali membintangi layar lebar yang kali ini…
RariaMedia.com - Produser eksekutif film Sang Pengadil yang merupakan mantan pejabat Mahkamah Agung (MA), Zarof…
RariaMedia.com - Festival musik Pesta Semalam Minggu Vol. 5 sukses berlangsung meriah di Eco Island…
RariaMedia.com - Dua warga Jakarta mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) terkait pengisian kolom agama…
RariaMedia.com - Presiden Prabowo Subianto mengusulkan pembelajaran matematika mulai diperkenalkan ke anak sejak tingkat Taman…
RariaMedia.com - Tiket fan meetup Lisa BLACKPINK di Jakarta yang penjualannya dimulai pada Senin (21/10/2024)…
This website uses cookies.