Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

- Penulis

Kamis, 31 Oktober 2024 - 00:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aktris keturunan Jawa-Inggris, Wulan Guritno, mengaku rela beradegan ranjang demi menyalamatkan anaknya di film Danyang: Mahar Tukar Nyawa. (Foto: Castle Film Production)

Aktris keturunan Jawa-Inggris, Wulan Guritno, mengaku rela beradegan ranjang demi menyalamatkan anaknya di film Danyang: Mahar Tukar Nyawa. (Foto: Castle Film Production)

RariaMedia.com – Aktris cantik kenamaan Indonesia, Wulan Guritno, kembali membintangi layar lebar yang kali ini merupakan film horor bertajuk Danyang: Mahar Tukar Nyawa.

Dalam film tersebut, ia tampil berani salah satunya dengan melakoni adegan ranjang yang turut menjadi alur cerita penting.

Baca Juga :  Keisya Levronka Comeback di Dunia Musik dengan Merilis Lagu Tak Ingin Usai

Sebab bukan tanpa alasan, adegan ranjang tersebut menjadi suatu ritual yang harus dilakukan Dasmi untuk menyelamatkan nyawa putrinya yang bernama Resti (diperankan Sahila Hisyam).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut aktris berdarah Indonesia dan Inggris itu, seorang ibu pasti punya cerita, cobaan, dan semangat masing-masing demi menjaga anaknya.

“Ya, itulah seorang ibu seorang ibu akan melakukan apapun untuk menyelamatkan anaknya. Saat cobaan itu datang melibatkan anak, kita akan semaksimal mungkin melakukan apapun untuk menyelamatkan anak, dan itulah yang dilakukan Dasmi,” ungkap Wulan Guritno dalam jumpa pers film Danyang: Mahar Tukar Nyawa yang digelar di Senayan, Selasa (29/10/2024).

Penulis : Amanda Pradhitya Warman

Editor : Amanda Ramadhani

Berita Terkait

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan
JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya
FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris
Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng
Dianggap Kemahalan, Tiket Fan Meetup Lisa di Jakarta Tidak Laku Terjual
Bio One Kesulitan Jadi Cowok Green Flag di Film Sampai Nanti Hanna
Main Film Bareng Dikta, Prilly Keceplosan Sebut Punya Kedekatan Khusus
Tiara Andini Ungkap Sulitnya Merelakan Hubungan Lewat Single Bukan Untukku

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Senin, 18 November 2024 - 10:11 WIB

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Jumat, 15 November 2024 - 20:33 WIB

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Kamis, 31 Oktober 2024 - 00:47 WIB

Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

Senin, 28 Oktober 2024 - 08:07 WIB

Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng

Berita Terbaru