RariaMedia.com – Beberapa pemerintah daerah telah meniadakan kegiatan belajar mengajar di seluruh sekolah di wilayahnya, akibat pandemi virus Corona. Sebagai gantinya, pelajar diminta melakukan kegiatan belajar di rumah masing-masing.
Merespons kebijakan tersebut, aplikasi belajar Ruangguru menggratiskan materi belajar di aplikasi mereka. Selain itu, Telkomsel sebagai salah satu operator terbesar di Indomesia juga memberikan kuota internet gratis.
Telkomsel menyediakan kuota hingga 30 GB secara cuma-cuma khusus untuk mengakses aplikasi Ruangguru. Penawaran ini berlaku untuk semua pelajar, orang tua, maupun guru yang menggunakan Telkomsel di ponselnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Untuk menggunakan penawaran ini, pengguna Telkomsel bisa mengaktifkan paket data Rp 0 melalui aplikasi My Telkomsel.
Setelah pengguna memasukkan nomor Telkomsel yang aktif, pengguna akan mendapatkan akses data sebesar 30 GB untuk akses Ruangguru selama 30 hari sejak tanggal aktivasi.
Page: 1 2
RariaMedia.com - Setelah sukses dengan Healthy Fest 2023, NPURE akan segera menyelenggarakan Healthy Fest 2024…
RariaMedia.com - Kevin Diks resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah mengucapkan sumpah di Kedutaan…
RariaMedia.com - Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menegaskan bahwa penerima…
RariaMedia.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, resmi menetapkan petinggi Partai Gerindra,…
RariaMedia.com - Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Anggito Abimanyu menyebut adanya potensi penerimaan negara berupa pajak…
RariaMedia.com - ASUS resmi memperkenalkan Zenbook S 14 OLED (UX5406) yang sekaligus menjadi laptop tipis…
This website uses cookies.