Perbedaan ini kemudian menimbulkan pertanyaan baru bagi warganet di media sosial. Sebab, Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) pada Oktober 2023 lalu pernah mengumumkan bahwa Erigo menjadi Mitra Official Fashion Apparel dan Official Footwear Tim Nasional Sepak bola Indonesia untuk 2024-2025.
Hal tersebut berbeda dengan acara perilisan jersey baru Timnas pada Senin (18/3/2024) yang justru menampilkan merek dengan nama Erspo sebagai mitra resmi.
Rentetan perbedaan ini pun membuat warganet mendesak PSSI memberikan klarifikasinya terkait proses tender yang sebenarnya terjadi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Namun hingga berita ini dipublikasikan, belum ada pernyataan resmi dari Erigo, Erspo, maupun PSSI terkait isu yang tengah menjadi perbincangan itu.
Page: 1 2
RariaMedia.com - Aktris cantik kenamaan Indonesia, Wulan Guritno, kembali membintangi layar lebar yang kali ini…
RariaMedia.com - Produser eksekutif film Sang Pengadil yang merupakan mantan pejabat Mahkamah Agung (MA), Zarof…
RariaMedia.com - Festival musik Pesta Semalam Minggu Vol. 5 sukses berlangsung meriah di Eco Island…
RariaMedia.com - Dua warga Jakarta mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) terkait pengisian kolom agama…
RariaMedia.com - Presiden Prabowo Subianto mengusulkan pembelajaran matematika mulai diperkenalkan ke anak sejak tingkat Taman…
RariaMedia.com - Tiket fan meetup Lisa BLACKPINK di Jakarta yang penjualannya dimulai pada Senin (21/10/2024)…
This website uses cookies.