Charles Gant, jurnalis film sekaligus pengamat box office untuk Guardian dan Screen International, menjelaskan kepada Yahoo mengenai alasan Marvel memundurkan jadwal Ant-Man and the Wasp di Inggris.
“Kecemasan bagi distributor film adalah bahwa penonton akan terperangkap di turnamen (Piala Dunia). Jadi lebih mudah untuk bermain aman dan tidak menjadwalkan filmmu untuk saat ini, terutama selama babak penyisihan grup, ketika semua negara kualifikasi bersaing,” ujarnya.
Sementara itu, di Indonesia Ant-Man and the Wasp tetap tayang pada Juli 2018. Film ini merupakan kelanjutan Captain America: Civil War yang menggambarkan suasana sebelum Avengers: Infinity War.
Page: 1 2
RariaMedia.com - Aktris cantik kenamaan Indonesia, Wulan Guritno, kembali membintangi layar lebar yang kali ini…
RariaMedia.com - Produser eksekutif film Sang Pengadil yang merupakan mantan pejabat Mahkamah Agung (MA), Zarof…
RariaMedia.com - Festival musik Pesta Semalam Minggu Vol. 5 sukses berlangsung meriah di Eco Island…
RariaMedia.com - Dua warga Jakarta mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) terkait pengisian kolom agama…
RariaMedia.com - Presiden Prabowo Subianto mengusulkan pembelajaran matematika mulai diperkenalkan ke anak sejak tingkat Taman…
RariaMedia.com - Tiket fan meetup Lisa BLACKPINK di Jakarta yang penjualannya dimulai pada Senin (21/10/2024)…
This website uses cookies.