Isi Suara Karakter di Film Titus, Ini Kesulitan Arbani Yasiz

- Penulis

Selasa, 7 Januari 2020 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RariaMedia.com – Artis peran Arbani Yasiz kembali mengisi dunia perfilman Tanah Air. Kali ini melalui film animasi terbaru garapan MNC Pictures dan MNC Animations yang berjudul Titus : Mystery of The Enygma.

Dalam film ini, Arbani didapuk menjadi pengisi suara dari karakter utama yakni seorang detektif yang bernama Titus. Untuk mengisi karakter tersebut, ia mengaku hanya diberikan waktu persiapan yang terbilang singkat.

Baca Juga :  Laura Basuki Tampilkan Adegan Intim bersama Bio One saat Sleep Call

“Waktu untuk mendalami peran Titus yang diberikan ke saya lumayan singkat,” ujar Arbani saat ditemui dalam jumpa pers film Titus : Mystery of The Enygma di Kota Kasablanka XXI pada Senin, (6/1/2020).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Arbani mengungkapkan ia baru diberi sinopsis film animasi tersebut pada tiga hari sebelum proses dubbing dilakukan. Dalam waktu yang sangat singkat itu, ia harus mampu mendalami karakter Titus dengan baik.

“Untungnya, saya dibantu tim profesional dan sabar yang terus membimbing,” ucap Arbani.

Berita Terkait

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan
JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya
FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris
Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak
Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng
Dianggap Kemahalan, Tiket Fan Meetup Lisa di Jakarta Tidak Laku Terjual
Bio One Kesulitan Jadi Cowok Green Flag di Film Sampai Nanti Hanna
Main Film Bareng Dikta, Prilly Keceplosan Sebut Punya Kedekatan Khusus

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Senin, 18 November 2024 - 10:11 WIB

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Jumat, 15 November 2024 - 20:33 WIB

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Kamis, 31 Oktober 2024 - 00:47 WIB

Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

Senin, 28 Oktober 2024 - 08:07 WIB

Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng

Berita Terbaru