Lulus dari JKT48, YoRI Debut dengan UNLOCK yang Memiliki 2 Versi Bahasa

- Penulis

Minggu, 13 Maret 2022 - 16:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

YoRI ex JKT48 baru saja merilis single perdananya yang berjudul “UNLOCK” dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Jepang. (Foto: Dok. YoRI)

YoRI ex JKT48 baru saja merilis single perdananya yang berjudul “UNLOCK” dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Jepang. (Foto: Dok. YoRI)

RariaMedia.com – Aurel Mayori (YoRI) yang telah lulus dari grup idol JKT48 sejak Mei 2021 lalu, belum lama ini merilis single perdananya berjudul “UNLOCK”.

Penyanyi berusia 15 tahun ini mencoba melepaskan diri dari bayang-bayang sebagai member anggota grup sebelumnya dengan memfokuskan diri di bidang tarik suara.

Baca Juga :  Sheryl Sheinafia Cerita tentang Kesempatan Kedua di Single Earn It

Di bawah naungan RENZ Records, hanya butuh satu tahun untuk YoRI memulai debut solonya dan langsung merilis single “UNLOCK” dalam dua versi bahasa yaitu Indonesia dan Jepang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lagu ini sendiri bercerita mengenai rasa terpaksa untuk menjalani kehidupan di tengah dunia yang berjalan dengan tidak apa adanya. Dunia yang dimaksud adalah dunia dimana manusia dituntut untuk memberi lebih dari apa yang dimiliki, menuntut seseorang untuk tidak menjadi dirinya sendiri dan tidak bisa menjadi apa adanya.

Dalam single ini, YoRI juga merilis dirinya dalam wujud karakter virtual yang tergambar melalui artwork dan video musiknya.

Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh YoRI (@aurelmayorii)

Berita Terkait

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan
JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya
FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris
Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak
Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng
Dianggap Kemahalan, Tiket Fan Meetup Lisa di Jakarta Tidak Laku Terjual
Bio One Kesulitan Jadi Cowok Green Flag di Film Sampai Nanti Hanna
Main Film Bareng Dikta, Prilly Keceplosan Sebut Punya Kedekatan Khusus

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Senin, 18 November 2024 - 10:11 WIB

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Jumat, 15 November 2024 - 20:33 WIB

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Kamis, 31 Oktober 2024 - 00:47 WIB

Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

Senin, 28 Oktober 2024 - 08:07 WIB

Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng

Berita Terbaru