Facebook, Instagram, dan WhatsApp Mendadak Lumpuh Lagi

- Penulis

Minggu, 14 April 2019 - 18:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tagar #InstagramDown juga menempati posisi kedua trending topic dunia, diikuti oleh #FacebookDown pada posisi ketiga.

Belum diketahui secara pasti apa yang menyebabkan kelumpuhan ketiga platform media sosial populer ini.

Situs Down Detector melaporkan bahwa WhatsApp mulai tak bisa diakses sejak pukul 17.00 WIB. Jumlah laporan disebut terus meningkat. Laporan rata-rata berasal dari beberapa negara di Asia termasuk Indonesia, Malaysia, dan Kamboja serta beberapa negara Eropa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Cabut Izin 23 Perguruan Tinggi, Kemendikbud Ogah Sebut Nama Demi Jaga Martabat Alumni

Sementara itu, dilaporkan pula terdapat 735 laporan keluhan Instagram dan 1.282 laporan lumpuhnya Facebook dalam satu jam terakhir.

Sebelumnya, hal yang sama pernah terjadi untuk platform Instagram tepatnya pada 14 Maret lalu. Tercatat, saat itu Instagram mengalami down lebih dari 7 jam.

Berita Terkait

ASUS Zenbook S 14 OLED Resmi Rilis, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkapnya
Riset: Netizen X Twitter Paling Pintar dari Medsos Lain, TikTok Paling Rendah
Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan
Menkominfo Sebut Masyarakat Tidak Perlu Jaringan yang Cepat untuk Menonton Youtube
Seorang Pria di Korea Selatan Tewas Terbunuh Robot karena Dikira Kardus
Yogyakarta Darurat Sampah, KKN-PPM UGM Lakukan Edukasi Pembuatan Eco Enzyme
Mahasiswa KKN-PPM UGM Motivasi Anak-anak untuk Berani Ekspresikan Diri Melalui Festival Hari Anak
Hanya Berjarak 200 Meter, Pelajar Ini Dinyatakan Tidak Lolos PPDB SMAN 1 Bogor

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 14:27 WIB

ASUS Zenbook S 14 OLED Resmi Rilis, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkapnya

Selasa, 3 September 2024 - 16:30 WIB

Riset: Netizen X Twitter Paling Pintar dari Medsos Lain, TikTok Paling Rendah

Selasa, 23 Januari 2024 - 23:27 WIB

Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan

Kamis, 16 November 2023 - 08:49 WIB

Menkominfo Sebut Masyarakat Tidak Perlu Jaringan yang Cepat untuk Menonton Youtube

Minggu, 12 November 2023 - 06:57 WIB

Seorang Pria di Korea Selatan Tewas Terbunuh Robot karena Dikira Kardus

Berita Terbaru