Food & Travel

Indonesia Sukses Raih Peringkat Pertama Wisata Halal Dunia 2019

Tahun ini, Kementerian Pariwisata menargetkan kunjungan 20 juta wisatawan mancanegara.  Sebanyak 5 juta atau 25 persennya adalah wisatawan mancanegara halal tourism.

Selama ini, pasar wisata halal merupakan salah satu segmen pariwisata dengan tingkat pertumbuhan tercepat di seluruh dunia. Hal itu yang kemudian membuat Indonesia terus memantapkan posisinya sebagai destinasi halal tourism.

Keberhasilan Indonesia itu tak lepas dari Indonesia Muslim Travel Index (IMTI) yang penilaiannya mengacu pada GMTI. Ada empat kriteria yang faktor penilaiannya yaitu Akses, Komunikasi, Layanan, dan Lingkungan. IMTI 2019 sendiri telah diluncurkan di Kementerian Pariwisata (Kemenpar) pada 8 April 2019.

Page: 1 2

Nabilah Ningtiyas

Recent Posts

Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?

RariaMedia.com - Kevin Diks resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah mengucapkan sumpah di Kedutaan…

3 minggu ago

Mendiktisaintek Tegaskan Penerima LPDP Tak Harus Pulang ke Indonesia

RariaMedia.com - Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menegaskan bahwa penerima…

3 minggu ago

Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina

RariaMedia.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, resmi menetapkan petinggi Partai Gerindra,…

3 minggu ago

Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan

RariaMedia.com - Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Anggito Abimanyu menyebut adanya potensi penerimaan negara berupa pajak…

4 minggu ago

ASUS Zenbook S 14 OLED Resmi Rilis, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkapnya

RariaMedia.com - ASUS resmi memperkenalkan Zenbook S 14 OLED (UX5406) yang sekaligus menjadi laptop tipis…

4 minggu ago

Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

RariaMedia.com - Aktris cantik kenamaan Indonesia, Wulan Guritno, kembali membintangi layar lebar yang kali ini…

4 minggu ago

This website uses cookies.