Keisya Levronka dan Tulus Sukses Meriahkan Febiliionaire 2022

- Penulis

Selasa, 1 November 2022 - 16:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Febillionaire 2022 sukses digelar secara meriah dengan menghadirkan bintang tamu Keisya Levronka dan Tulus. (Foto: RariaMedia/Indra & Ratna)

Febillionaire 2022 sukses digelar secara meriah dengan menghadirkan bintang tamu Keisya Levronka dan Tulus. (Foto: RariaMedia/Indra & Ratna)

RariaMedia.com – Konser tahunan yang diselenggarakan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Sunan Kalijaga bertajuk Febillionaire kembali digelar pada Senin (31/10/2022).

Konser dengan tema “Budaya Nusantara sebagai Katalias Transformasi Ekonomi” ini sukses menjadi penutup akhir bulan yang manis. Febillionaire 2022 dimeriahkan oleh tiga bintang tamu yaitu Mr. Jono Joni,  Keisya Levronka, dan Tulus.

Baca Juga :  Spotify Luncurkan Aplikasi Baru Khusus Anak-Anak

Selain konser musik, Febillionaire ke-8 ini juga dimeriahkan dengan acara expo yang diselenggarakan selama dua hari, Show Your Talent yang merupakan acara Pemilihan Duta Fakulas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Sunan Kalijaga, serta Panggung Seni Almaer.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Konser dibuka dengan penampilan band internal dan dilanjutkan dengan penampilan dari Mr. Jono Joni. Dalam perform-nya, Mr. Jono Joni sukses membuat penonton berkaraoke bersama melalui beberapa lagu hits yang telah di-remix sedemikian rupa.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh 8th FEBILLIONAIRE (@febillionaire)

Setelah penampilan Mr. Jono Joni membangunkan suasana konser yang meriah, Keisya Levronka melanjutkan dengan penampilan tak kalah meriah. Dengan pakaian yang dominan hijau, Keisya membawakan beberapa lagu seperti “Seandainya” milik Vierratale dan “Hampa” milik Ari Lasso.

Berita Terkait

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan
JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya
FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris
Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak
Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng
Dianggap Kemahalan, Tiket Fan Meetup Lisa di Jakarta Tidak Laku Terjual
Bio One Kesulitan Jadi Cowok Green Flag di Film Sampai Nanti Hanna
Main Film Bareng Dikta, Prilly Keceplosan Sebut Punya Kedekatan Khusus

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Senin, 18 November 2024 - 10:11 WIB

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Jumat, 15 November 2024 - 20:33 WIB

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Kamis, 31 Oktober 2024 - 00:47 WIB

Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

Senin, 28 Oktober 2024 - 08:07 WIB

Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng

Berita Terbaru