RANS Entertainment dan SCM Resmi Berkolaborasi, Kaesang Jadi Komisarisnya

- Penulis

Sabtu, 30 Oktober 2021 - 15:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RANS Entertainment resmi bekerja sama dengan anak perusahaan SCM dan menunjuk Kaesang Pangarep sebagai komisaris. (Foto: Dok. RANS Entertainment)

RANS Entertainment resmi bekerja sama dengan anak perusahaan SCM dan menunjuk Kaesang Pangarep sebagai komisaris. (Foto: Dok. RANS Entertainment)

Tak hanya itu, media besutan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina itu pun memiliki sejumlah lini bisnis seperti RANS Music, Toko Mama Gigi, RANS Cilegon FC, hingga RANS Animation Studio.

Sementara itu, IEG sendiri sebagai anak perusahaan SCM merupakan content powerhouse terdepan di Indonesia yang bergerak di beragam bidang seperti content & event production, advertising, media sosial, content creator, serta influencer management. IEG saat ini juga telah menjalin kemitraan dengan berbagai rumah produksi seperti Screenplay Films dan BASE Entertainment.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Main Film Bareng, Tissa Biani Jatuh Cinta Pada Rizky Nazar

Pada kolaborasi ini, terdapat satu nama yang cukup mengejutkan di deretan komisaris dari RANS Entertainment yakni Kaesang Pangarep. Menurut Kaesang, penunjukkan dirinya ini berperan sebagai pengarah RANS Entertainment agar tetap berjalan secara on track.

“Saya kan sudah tahu visi misi dari Mas Raffi dan Mbak Gigi. Ya fungsi saya adalah supaya itu tetap on track aja,” ungkap putra Presiden Jokowi tersebut.

Berita Terkait

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi
Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan
JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya
FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris
Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina
Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan
Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak
Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng
Tag :

Berita Terbaru

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:49 WIB

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Senin, 18 November 2024 - 10:11 WIB

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Jumat, 15 November 2024 - 20:33 WIB

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Senin, 4 November 2024 - 17:33 WIB

Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina

Berita Terbaru

Pemerintah menjamin kenaikan PPN menjadi 12 persen akan dialokasikan untuk kebutuhan masyarakat melalui bansos dan subsidi.

Economy

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 10:49 WIB

DPRD Jakarta mengusulkan untuk menetapkan tarif retribusi bagi kantin sekolah di Jakarta karena berpotensi menaikkan pemasukan daerah. (Foto: DPRD Jakarta)

National News

DPRD Jakarta Usul Kantin Sekolah Dikenakan Retribusi demi Naikkan Pemasukan Daerah

Sabtu, 23 Nov 2024 - 10:22 WIB

Film Jatuh Cinta Seperti di Film-Film berhasil memborong penghargaan di ajang Festival Film Indonesia (FFI) 2024. (Foto: RariaMedia/Ajeng Rachmi)

Film

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Kamis, 21 Nov 2024 - 09:43 WIB

JGTC 2024 berhasil menyajikan momen-momen berkesan, salah satunya Ardhito Pramono yang tiba-tiba curhat soal status dudanya. (Foto: RariaMedia/Devita Putri)

Music

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Senin, 18 Nov 2024 - 10:11 WIB

Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2024 akan kembali menghadirkan Piala Antemas yang akan diberikan bagi film bioskop terlaris. (Foto: RariaMedia/Ajeng Rachmi)

Film

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Jumat, 15 Nov 2024 - 20:33 WIB