Rayakan HUT ke-75 RI, Bank Indonesia Rilis Uang Pecahan Rp 75 Ribu

- Penulis

Senin, 17 Agustus 2020 - 13:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bank Indonesia dan Kementerian Keuangan resmi merilis uang edisi khusus HUT ke-75 Republik Indonesia dengan pecahan Rp 75 Ribu. (Foto: tribunnews.com)

Bank Indonesia dan Kementerian Keuangan resmi merilis uang edisi khusus HUT ke-75 Republik Indonesia dengan pecahan Rp 75 Ribu. (Foto: tribunnews.com)

RariaMedia.com – Bank Indonesia bersama Kementerian Keuangan resmi merilis uang edisi khusus peringatan 75 Tahun Republik Indonesia.

Peluncuran ini dilakukan oleh Gubernur BI Perry Warjiyo dan Menteri Keuangan Sri Mulyani secara virtual pada Senin (17/8/2020).

Baca Juga :  Belum Setahun Beroperasi, MRT Jakarta Sudah Raup Rp 60 Miliar

Dalam sambutannya, Sri Mulyani mengatakan pengeluaran uang edisi khusus ini telah melewati perencanaan dan koordinasi yang baik antara berbagai pihak, seperti BI, Kemenkeu, Kemensos, Kemensetneg, dan para ahli waris pahlawan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pengeluaran Uang Peringatan Kemerdekaan 75 Tahun RI juga telah melalui berbagai perencanaan matang yang dilakukan sejak 2018,” ujarnya.

Sri Mulyani juga menjelaskan bahwa pengeluaran uang ini bukan merupakan pencetakan uang baru yang diedarkan secara bebas dan tersedia di masyarakat. Selain itu, bukan juga sebagai tambahan likuiditas untuk pembiayaan pelaksanaan ekonomi.

Peluncuran uang khusus ini hanya dilakukan dalam rangka memperingati peritiwa atau tujuan khusus, dalam hal ini peringatan HUT ke-75 RI.

“Peringatan HUT ke-75 RI dirayakan BI dan Kemenkeu untuk menerbitkan Uang Peringatan Kemerdekaan 75 Tahun RI,” jelas Sri Mulyani.

Berita Terkait

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi
Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina
Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan
Prabowo Batal Penuhi Janji Gibran Bentuk Badan Penerimaan Negara
RAPBN 2025: Anggaran Polri Rp126 Triliun, Lebih Tinggi dari Kemenkes
Siap-Siap, Gaji Pekerja Bakal Dipotong Lagi untuk Program Pemerintah Ini
Sudah Punya Rumah Tetap Ikut Tapera, Pemerintah: Kita Gotong Royong
Siap-siap, Gaji Karyawan Bakal Dipotong 2,5% untuk Iuran Tapera

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:49 WIB

PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi

Senin, 4 November 2024 - 17:33 WIB

Petinggi Gerindra Simon Aloysius Ditetapkan Jadi Dirut Pertamina

Jumat, 1 November 2024 - 15:18 WIB

Wamenkeu Anggito Sebut Judi Online Berpotensi Dikenakan Pajak Penghasilan

Senin, 21 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Prabowo Batal Penuhi Janji Gibran Bentuk Badan Penerimaan Negara

Selasa, 10 September 2024 - 10:06 WIB

RAPBN 2025: Anggaran Polri Rp126 Triliun, Lebih Tinggi dari Kemenkes

Berita Terbaru