RariaMedia.com – Kayu manis memiliki aroma yang khas jika ditambahkan dalam hidangan yang kamu konsumsi. Tak hanya itu saja, ternyata bubuk kayu manis juga memiliki banyak manfaat bagi tubuh dan bahkan mungkin kamu belum mengetahuinya. Apa saja sih? Berikut ini manfaat dari kayu manis bagi kesehatan yang jarang diketahui dilansir dari Liputan6:
1. Kaya Antioksidan
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Sebuah studi membuktikan bahwa kayu manis ternyata memiliki kandungan antioksidan lebih tinggi hingga 25 kali dari bawang putih dan oregano. Hal tersebut dapat membatu mencegah terjadinya oksidasi makanan akibat proses memasak.
2. Bersifat anti inflamasi
Jika kamu pernah mengalami ngilu setelah latihan di gym, coba tambahkan sedikit bubuk kayu manis pada protein shake kamu agar terhindar dari rasa ngilu tersebut. Bahkan sebuah studi yang diambil dari 60 wanita berusia 13 hingga 25 tahun membuktikan secara signifikan membantu mengurangi rasa sakit pada otot.
Page: 1 2
RariaMedia.com - Setelah sukses dengan Healthy Fest 2023, NPURE akan segera menyelenggarakan Healthy Fest 2024…
RariaMedia.com - Kevin Diks resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah mengucapkan sumpah di Kedutaan…
RariaMedia.com - Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menegaskan bahwa penerima…
RariaMedia.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, resmi menetapkan petinggi Partai Gerindra,…
RariaMedia.com - Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Anggito Abimanyu menyebut adanya potensi penerimaan negara berupa pajak…
RariaMedia.com - ASUS resmi memperkenalkan Zenbook S 14 OLED (UX5406) yang sekaligus menjadi laptop tipis…
This website uses cookies.