Mira Lesmana Ajak Penonton Bernostalgia Lewat Film Bebas

- Penulis

Kamis, 15 Agustus 2019 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mira mengatakan, film ini akan begitu lekat dengan nuansa Indonesia meski diadaptasi dari film aslinya yang berasal dari Korea Selatan, Sunny.

Salah satu yang ditonjolkan oleh Mira adalah lewat lagu-lagunya. Mira membocorkan bahwa akan ada 10 lagu populer di era 1990-an yang mengisi adegan-adegan dalam film.

“Ada 10 lagu dari 1990-an dan ada beberapa lagu dari 1980-an. Kami belum bisa kasih tahu apa selain lagu ‘Bebas’-nya Iwa K,” ujar Mira.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Dengarkan Lagu Gisel Saat Jumpa Pers, Begini Reaksi Gading Marten

Film Bebas sendiri mengisahkan tentang persahabatan enam orang remaja Jakarta pada 1995-1996 yang terpisahkan selama 23 tahun. Film ini menggambarkan Jakarta di 2 era yang berbeda yakni pada era 1995-1996 dan era saat ini yaitu 2019.

Film yang dibintangi oleh deretan artis kenamaan Tanah Air, mulai dari Syifa Hadju, Brandon Salim, Baim Wong, hingga Marsha Timothy tersebut rencananya akan tayang di bioskop mulai 3 Oktober 2019 mendatang.

Berita Terkait

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan
JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya
FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris
Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak
Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng
Dianggap Kemahalan, Tiket Fan Meetup Lisa di Jakarta Tidak Laku Terjual
Bio One Kesulitan Jadi Cowok Green Flag di Film Sampai Nanti Hanna
Main Film Bareng Dikta, Prilly Keceplosan Sebut Punya Kedekatan Khusus

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2024, Film JESEDEF Borong 7 Penghargaan

Senin, 18 November 2024 - 10:11 WIB

JGTC 2024 Sukses Digelar: Ardhito Curhat soal Duda hingga Dibikin Galau Bernadya

Jumat, 15 November 2024 - 20:33 WIB

FFI 2024 Bakal Berikan Piala Piala Antemas untuk Film Bioskop Terlaris

Kamis, 31 Oktober 2024 - 00:47 WIB

Wulan Guritno Jalani Adegan Ranjang di Danyang: Mahar Tukar Nyawa Demi Anak

Senin, 28 Oktober 2024 - 08:07 WIB

Pesta Semalam Minggu Vol. 5 Sukses Bikin Jakarta Ambyar Bareng

Berita Terbaru