Nikmati Camilan Sederhana Ini Untuk Berbuka Puasa Jika Terjebak Macet

- Penulis

Rabu, 13 Juni 2018 - 15:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

3. Siomay

Siomay
Siomay untuk camilan berbuka puasa (anekaresepnusantara.info)

Kuliner berbahan dasar ikan tenggiri ini memang tidak perlu lagi diragukan kelezatannya. Siomay disajikan dengan berbagai pelengkap seperti telur rebus, kentang, tahu, kol, hingga pare yang berpadu sempurna dengan bumbu kacang yang legit. Cocok sekali untuk dijadikan santapan berbuka puasa ketika terjebak di kemacetan.

Baca Juga :  5 Makanan Ini Harus Dihindari Saat Berbuka Puasa Agar Pencernaan Tidak Terganggu

4. Snack Kemasan

Jika kamu sedang berada di minimarket, jangan lupa untuk membeli beberapa snack sebagai persediaan di dalam mobil. Siapa tahu, ketika azan Magrib berkumandang, tidak ada penjual makanan di sekitar kamu. Jadi, snack kemasan ini bisa menjadi sebuah opsi untuk membatalkan puasa dan mengisi perut kamu untuk sementara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Nah, selain keempat camilan sederhana tadi, kamu juga perlu mempersiapkan air minum seminimal mungkin air putih agar kamu tidak dehidrasi setelah berpuasa seharian.

Berita Terkait

NPURE Healthy Fest 2024: Hadirkan Festival Skincare, Sport, dan Superfood
Riset Sebut Berteman dengan Mantan Bisa Jadi Tanda Psikopat
Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya
Riset: 86% Gen Z Alami Menu Axiety, Bikin Bingung Mau Makan Apa
Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Indonesia Punya Sugar Daddy Terbanyak di Asia Tenggara, Kok Bisa?
Kalahkan Sushi, Pempek Jadi 5 Besar Makanan Olahan Ikan Terenak di Dunia
Indonesia Jadi Negara Paling Banyak Selingkuh Kedua di Asia

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 16:42 WIB

NPURE Healthy Fest 2024: Hadirkan Festival Skincare, Sport, dan Superfood

Jumat, 19 April 2024 - 20:33 WIB

Riset Sebut Berteman dengan Mantan Bisa Jadi Tanda Psikopat

Senin, 5 Februari 2024 - 20:40 WIB

Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya

Kamis, 4 Januari 2024 - 20:43 WIB

Riset: 86% Gen Z Alami Menu Axiety, Bikin Bingung Mau Makan Apa

Jumat, 28 April 2023 - 11:11 WIB

Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

Berita Terbaru