Ternyata, 5 Bumbu Dapur Ini Berkhasiat Hilangkan Sakit Kepala

- Penulis

Senin, 9 Juli 2018 - 21:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RariaMedia.com – Ketika kamu mengalami sakit kepala, rasanya benar-benar tak nyaman. Ketika ingin mengerjakan tugas, jadi sulit. Namun, untuk menentukan penyebab bukanlah hal yang mudah.

Ada beberapa jenis sakit kepala. Migran atau sakit kepala sebelah misalnya. Selama ini, seseorang yang mengalami sakit kepala langsung minum obat untuk meredakan rasa sakit yang dialami tersebut.

Baca Juga :  Inilah 7 Cara Mendapatkan Tidur yang Bekualitas

Padahal, tidak selalu sakit pada anggota tubuh dapat diobati dengan obat kimia. Sebenarnya, sejumlah bahan-bahan alami yang sering kamu temukan di dapur ternyata bisa menghilangkan rasa sakit pada kepala.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apa sajakah itu? berikut ini 5 bahan-bahan di dapur yang ternyata bisa sembuhkan sakit kepala seperti dikutip dari laman Wonderslist, Senin (9/7/2018).

 

1. Jus Daun Mint

Mint
Mint dapat meredakan sakit kepala (mediamalang,com)

Menthone dan menthol adalah komponen utama mint yang terbukti sangat membantu dalam menyembuhkan sakit kepala.

Kamu bisa ambil segenggam daun mint dan ambil ekstraknya kemudian aplikasikan pada pelipis dan dahi kamu untuk menikmati kelegaan.

Selain itu, kamu juga dapat menggunakan kompres teh mint di dahi untuk menyembuhkan sakit kepala yang kamu alami.

 

2. Jahe

Jahe
Jahe dapat membantu mengurangi peradangan pembuluh darah di kepala (tribunnews.com)

Selain berfungsi untuk menghangatkan tubuh, jahe ternyata juga dapat membantu mengurangi peradangan pembuluh darah di kepala. Secara otomatis, dengan mengonsumsinya dapat menghilangkan sakit kepala.

Kamu hanya perlu mencampur potogan jahe ke dalam jus lemon. Minum ramuan ini satu sampai dua kali sehari.

Berita Terkait

Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya
Bocah 7 Tahun Meninggal Setelah Mati Batang Otak dan Koma Pasca Operasi Amandel
Siap-siap, Kemenkeu Segera Terapkan Cukai untuk Minuman Berpemanis
Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Tak Punya Rujukan, Ibu Hamil Ditolak RSUD di Subang Hingga Meninggal Dunia
Sering Manggung di Musim Pancaroba, Begini Tips HIVI! untuk Jaga Kesehatan
Selain Menyehatkan Tubuh, Ini Manfaat Lain Kombucha untuk Kulitmu!
Fakta Unik White Noise yang Mampu Atasi Kesulitan Tidur

Berita Terkait

Senin, 5 Februari 2024 - 20:40 WIB

Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya

Rabu, 4 Oktober 2023 - 08:31 WIB

Bocah 7 Tahun Meninggal Setelah Mati Batang Otak dan Koma Pasca Operasi Amandel

Selasa, 23 Mei 2023 - 09:33 WIB

Siap-siap, Kemenkeu Segera Terapkan Cukai untuk Minuman Berpemanis

Jumat, 28 April 2023 - 11:11 WIB

Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

Rabu, 8 Maret 2023 - 14:18 WIB

Tak Punya Rujukan, Ibu Hamil Ditolak RSUD di Subang Hingga Meninggal Dunia

Berita Terbaru