Hati-Hati, Ini 3 Efek Samping Konsumsi Vitamin C Dosis Tinggi

- Penulis

Kamis, 9 April 2020 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suplemen vitamin C dengan dosis tinggi saat ini menjadi pilihan di saat pandemi Covid-19. Namun, ternyata jika dikonsumsi memiliki efek samping yang cujup berbahaya. (Foto: kompas.com)

Suplemen vitamin C dengan dosis tinggi saat ini menjadi pilihan di saat pandemi Covid-19. Namun, ternyata jika dikonsumsi memiliki efek samping yang cujup berbahaya. (Foto: kompas.com)

Sebuah studi pada orang dewasa menemukan, penyerapan zat besi meningkat hingga 67 persen saat seseorang mengonsumsi 100 miligram vitamin C.

Namun, seseorang dengan kondisi tertentu seperti hemochromatosis, harus berhati-hati dengan suplemen vitamin C. Hemochromatosis sendiri merupakan kondisi ketika kadar zat besi di dalam tubuh terlalu berlebih dan menumpuk di organ hati, jantung, pankreas, dan sendi.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

3. Meningkatkan risiko batu ginjal

Kelebihan vitamin C dikeluarkan dari tubuh sebagai oksalat atau produk limbah tubuh. Umumnya, oksalat dikeluarkan melalui urine. Namun, dalam beberapa kasus, oksalat dapat membentuk kristal yang menimbulkan pembentukan batu ginjal.

Oleh sebab itu, mengonsumsi terlalu banyak vitamin C berpotensi meningkatkan jumlah oksalat dalam urine, sekaligus memicu pembentukan batu ginjal.

Sebuah penelitian lain pada orang dewasa menemukan, konsumsi suplemen vitamin C 1.000 miligram dua kali sehari selama enam hari meningkatkan jumlah oksalat hingga 20 persen.

Selain itu, laporan gagal ginjal juga dilaporkan terjadi pada orang yang mengonsumsi lebih dari 2 ribu miligram dalam sehari.

Baca Juga :  Kepedasan Saat Makan? Cobalah 4 Cara Ampuh Ini Untuk Mengatasinya!

Sementara itu, dilansir dari laman Medical News Today, orang dewasa direkomendasikan mengonsumsi 90 miligram vitamin C untuk laki-laki dan 75 miligram vitamin C untuk perempuan setiap harinya. Bagi orang dewasa yang mengonsumsi vitamin C lebih dari 2 ribu miligram per hari, akan memiliki risiko mengalami efek samping.

Berikut batas tertinggi asupan vitamin C harian berdasarkan usia:

  • 400 miligram untuk usia 1-3 tahun
  • 650 miligram untuk usia 4-8 tahun
  • 1.200 miligram untuk usia 9-13 tahun
  • 1.800 miligram untuk usia 14-18 tahun
  • 2.000 miligram untuk usia 19 tahun ke atas

Berita Terkait

Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya
Bocah 7 Tahun Meninggal Setelah Mati Batang Otak dan Koma Pasca Operasi Amandel
Siap-siap, Kemenkeu Segera Terapkan Cukai untuk Minuman Berpemanis
Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Tak Punya Rujukan, Ibu Hamil Ditolak RSUD di Subang Hingga Meninggal Dunia
Sering Manggung di Musim Pancaroba, Begini Tips HIVI! untuk Jaga Kesehatan
Selain Menyehatkan Tubuh, Ini Manfaat Lain Kombucha untuk Kulitmu!
Fakta Unik White Noise yang Mampu Atasi Kesulitan Tidur

Berita Terkait

Senin, 5 Februari 2024 - 20:40 WIB

Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya

Rabu, 4 Oktober 2023 - 08:31 WIB

Bocah 7 Tahun Meninggal Setelah Mati Batang Otak dan Koma Pasca Operasi Amandel

Selasa, 23 Mei 2023 - 09:33 WIB

Siap-siap, Kemenkeu Segera Terapkan Cukai untuk Minuman Berpemanis

Jumat, 28 April 2023 - 11:11 WIB

Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

Rabu, 8 Maret 2023 - 14:18 WIB

Tak Punya Rujukan, Ibu Hamil Ditolak RSUD di Subang Hingga Meninggal Dunia

Berita Terbaru